Perekaman KTP-EL SMA Agape Sosok

SANGGAU – Wakil Bupati Sanggau Drs. Yohanes Ontot menghadiri pelaksanaan pelayanan perekaman KTP-El yang diselenggarakan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Sanggau di SMA Agape Desa Sosok Kecamatan Tayan Hilir.Kamis (20/10/2022)

     

Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Sanggau Evald, S.sos menyampaikan bahwa Kegiatan rekaman KTP-el di sekolah dilaksanakan dalam rangka inovas untuk mempercepat proses pengadministrasian masyarakat yang sasarannya para siswa/I SMA/SMK di Kabupaten Sanggau. Selain itu juga untuk mencegah penumpukan data serta antre saat kepengurusan KTP-El. Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Sanggau melakukan perekaman KTP-EL sebanyak 71 siswa.  

Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Hubungi Kami ?