Year: 2017

  • “Uji Coba Lembaga Pelayanan Terpadu Satu Atap di Entikong Kalbar”

    “Uji Coba Lembaga Pelayanan Terpadu Satu Atap di Entikong Kalbar”

    DISDUKCAPIL NEWS. Pada Hari Rabu Tanggal 20 Desember 2017 bertempat di gedung LPTSA Entikong dilakukan Uji Coba untuk melakukan Pelayanan Terpadu Satu Atap yang dihadiri masing – masing instansi terkait yaitu : Asisten I Prop. Kalbar Disdukcapil Kab. Sanggau Dinkes Kab. Sanggau Dinas Nakertrans Prop. dan Kab. Polri Imigrasi BP3TKI Prop. P4TKI Kab. Dengan dilakukan…

  • “Sosialisasi Dengan Panwaslu se-Kecamatan di Kab. Sanggau”

    “Sosialisasi Dengan Panwaslu se-Kecamatan di Kab. Sanggau”

    DISDUKCAPIL NEWS. Dalam menghadapi pilkada tahun 2018 serta Pileg dan Pilpres maka Dinas disdukcapil memberikan gambaran tentang Administrasi Kependudukan sebagai bahan Narasumber untuk sosialisasi kepada panwaslu se-kecamatan di Kab. Sanggau serta masyarakat di Kab. Sanggau. Dengan sosialisasi terhadap Para anggota Panwaslu diharapkan memberikan gambaran dimana pemilih yang ada di Kab. Sanggau harus mempunyai dokumen kependudukan sebagai…

  • Visi & Misi Disdukcapil Sanngau

    Visi & Misi Disdukcapil Sanngau

    Dukcapil Sanggau News Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Sanggau dalam menghadapi Kemajuan Teknologi yang semakin maju dan dalam era yang keterbukaan informasi baik didunia maya atau dalam penyajian konvensional dalam penyajian informasi terhadap masyarakat Sanggau. Kami sebagai pelayan publik yang berada digaris depan mempunyai tanggung jawab yang sangat besar untuk penyajian dan pelayanan kependudukan berupa…

  • Persyaratan Penerbitan Kartu Identitas Anak (KIA)

    Persyaratan Penerbitan Kartu Identitas Anak (KIA)

    Disdukcapil Sanggau News.Pemerintah akan menerbitkan Kartu Tanda Penduduk (KTP) untuk anak – anak. Identitas KTP bernama KARTU IDENTITAS ANAK (KIA) itu diterbitkan untuk mendorong peningkatan pendataan, perlindungan dan pemenuhan hak konstitusional anak di seluruh Indonesia dan Propinsi Kalbar khususnya di Kab. Sanggau. Dengan penerbitan KIA tersebut Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kab. Sanggau masih belum…

  • BOOKLET LAYANAN INFORMASI KEPENDUDUKAN

    BOOKLET LAYANAN INFORMASI KEPENDUDUKAN

    Dukcapil Sanggau News Dengan terpenuhinya pembangunan masyarakat se Kabupaten Sanggau tidak terlepas dari peran serta instansi-instansi terkait dan para Camat se Kabupaten Sanggau. Sehingga diharapkan dapat memberikan acuan bagi kami sebagai pemberi layanan informasi dan data kependudukan dan pencatatan sipil sesuai data  kondisi kependudukan, yang meliputi kuantitas penduduk, kualitas penduduk, mobilitas penduduk, dan persebaran penduduk.…

  • Sosialisasi UU NO. 24 Tahun 2013 tentang Perubahan UU NO. 23 Tahun 2006 Tentang Administrasi Kependudukan

    Sosialisasi UU NO. 24 Tahun 2013 tentang Perubahan UU NO. 23 Tahun 2006 Tentang Administrasi Kependudukan

    Selaku pengemban tugas terhadap Administrasi Kependudukan ditingkat Kabupaten, kami Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Sanggau menghimbau untuk segenap masyarakat khususnya Kab. Sanggau untuk memiliki data diri dan Administrasi Kependudukan serta melaksanakan Sosialisasi Undang – Undang Nomor. 24 Tahun 2013 tentang Administrasi Kependudukan. diantara isi Undang-undang tersebut diantaranya tentan dokumen Kependudukan seperti : KTP –…

  • Data Penduduk Kabupaten Sanggau Semester I Tahun 2017

    Seuai Dengan Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2013 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2006 tentang Administrasi Kependudukan dijelaskan tentang penggunaan data kependudukan yang dihasilkan dari Sistem Informasi Kependudukan (SIAK) merupakan satu-satunya data kependudukan yang dapat digunakan dalam pelayanan publik/penduduk, penetapan anggaran, perencanaan pembangunan, penegakan hukum dan pencegahan kriminal serta pembangunan demokrasi publik. sehubungan dengan…

  • Kegiatan Penutupan TMMD di Kecamatan Jangkang, Kabupaten Sanggau tahun 2017

    Kegiatan Penutupan TMMD di Kecamatan Jangkang, Kabupaten Sanggau tahun 2017

    Dalam Rangka Kegiatan Penutupan TMMD di Kecamatan Jangkang Kabupaten Sanggau Provinsi Kalimantan Barat maka Kami selaku SKPD Disdukcapil ikut dalam kegiatan tersebut untuk memberikan pelayanan bagi masyarakat khususnya Kec. jangkang, sehingga masyarakat juga dapat menikmati pelayanan pembuatan dokumen kependudukan dan perekaman KTP-EL.

Hubungi Kami ?